Artikel

Gambar Mobil Avanza Veloz Menampilkan Upgrade di Beberapa Sektor

Mendengar kabar kemunculan mobil terbaru dari Toyota, banyak orang yang berusaha mencari tahunya. Ada beberapa cara yang dapat dilakukan, seperti berkunjung langsung ke dealer Auto2000 terdekat maupun melihat gambar mobil Avanza Veloz di website auto2000.co.id.

Toyota Avanza Veloz 1.3 dan 1.5 hadir di segmen Low MPV yang ditunjukkan kepada keluarga Indonesia. Gambar mobil Avanza Veloz mempunyai berbagai pembaruan yang membuatnya tampil lebih segar, sporty, dan elegan. 

Ketika menyaksikan gambar mobil Avanza Veloz melalui Auto2000.co.id, hal pertama yang dilihat adalah bagian eksterior. Mobil low MPV ini mempunyai eksterior lebih sporty dan premium daripada Toyota Avanza. Bagian depan mobil pun tampak lebih sporty karena kehadiran LED headlamp teranyar yang lebih sipit. 

Headlamp milik Veloz jika diperhatikan mengingatkan kita terhadap sentuhan Toyota Voxy karena rumah lampu kabut terasa sipit. Tidak hanya itu, dua layer di lampu terpisah dengan dua lis panjang. Beranjak ke bagian bawah headlamp pun berfungsi sebagai lampu sein. Fog lamp atau lampu kabut terdapat di bagian bawah. Anda bisa menemukan radiator grille baru sebab adanya dark chrome.

Gambar mobil Avanza Veloz hadir dengan grille yang memanjang sampai bawah. Begitupun dengan list grill yang tampak lebar di bagian radiatornya. Penampilan baru dari Veloz pun terlihat pada spoiler bawah yang membuatnya terasa atraktif.

Dilihat dari samping, gambar mobil Avanza Veloz mempunyai New Electric Retractable Outer Mirror atau kaca spion yang didukung oleh LED Sein. Pada Avanza Veloz 1.5 kaca spionnya sudah menggunakan Auto Folding. Sementara itu, bagian samping kendaraan tampak lebih aerodinamis dengan kehadiran New Side Body Skirt dan New Side Body Moulding sebab adanya akses chrome

Pada Avanza Veloz tipe 1.5 dibekali oleh velg alloy baru dengan ukuran ban 185/65 R15. Tampilan eksterior belakang kendaraan pun tampak lebih sporty berkat kehadiran lampu kombinasi belakang baru. Gambar mobil Avanza Veloz terasa manis berkat desain spoiler belakang baru dan desain background yang mendapat sentuhan garnish. Khusus Veloz 1.5 diberi sentuhan desain ornamen rumah plat nomor yang lebih sporty

Sebagai kelas teratas dari Avanza, tidak mengherankan jika Veloz didesain segagah mungkin. Gambar mobil Avanza Veloz membuktikan bahwa ukuran kendaraan 4.200 × 1.600 × 1.695 (P × L × T). Mobil bertipe low MVP ini mempunyai ground clearance setinggi 200 mm sehingga menampilkan Veloz lebih gagah dan aman jika diajak melintasi jalanan becek. 

Berpindah ke interior dari gambar mobil Avanza Veloz Auto2000 yang tidak banyak perubahan dari generasi sebelumnya. Toyota Veloz mempunyai desain interior bernuansa hitam dan akses silver di dashboard. Meskipun demikian, ada banyak pembaruan yang membuat Veloz lebih mewah dan elegan. 

Perihal fitur, Toyota sudah menggunakan fitur keyless sehingga lebih praktis ketika Anda menghidupkan mesin kendaraan. Sisi hiburan, mobil ini dibekali oleh fitur audio head unit touch screen terintegrasi pada CD/DVD, USB, AM/FM, Bluetooth, koneksi ponsel, dan Aux. Oh iya, fitur kamera mundur pun ada di monitor melalui layar head unit, terutama ketika Anda memindahkan tuas transmisi ke posisi mundur.

Interior Gambar mobil Avanza Veloz pun mempunyai desain combimeter terbaru bernuansa hitam-putih dan garis tachometer berwarna silver. Penambahan lampu indikator Eco driver yang berfungsi bagi pengemudi mobil agar lebih hemat konsumsi bahan bakar.

Bagaimana, cukup mewahkan? Jika dirasa kurang, Anda bisa berkunjung langsung ke Auto.co.id untuk mendapatkan gambar mobil Avanza Veloz beserta spesifikasi lengkapnya. Terima kasih. 

Baca Juga  Makanan Khas Kyoto Jepang Yang Wajib Kamu Cicipi

admin

UNY COMMUNITY - Komunitas Mahasiswa dan Alumni UNY - kirim artikel menarik kalian ke redaksi@unycommunity.com, syarat dan ketentuan baca  Disini 

Related Articles

Back to top button
X