Kabar Kampus

Peringkat Universitas di Indonesia Versi 4ICU Juli 2015

Berikut ini adalah daftar peringkat universitas terbaik di Indonesia 2015 versi 4ICU terbaru periode Juli 2015. International Colleges & Universities (4ICU) merupakan suatu search engine (mesin pencari) dan direktori yang melakukan penilaian berdasarkan kepopuleran situs yang dimiliki oleh sekitar 11.000 perguruan tinggi di seluruh dunia yang telah terakreditasi dan tersebar dalam 200 negara dengan menggunakan 3 kriteria untuk penentuan peringkat tersebut, yaitu: Google Page Rank, Majestic SEO Referring Domain serta Alexa Traffic Rank

  1. Institut Teknologi Bandung / Bandung
  2. Universitas Gadjah Mada / Yogyakarta
  3. Universitas Indonesia / Jakarta
  4. Universitas Airlangga / Surabaya
  5. Universitas Diponegoro / Semarang
  6. Universitas Sebelas Maret / Surakarta
  7. Universitas Brawijaya / Malang
  8. Universitas Padjadjaran / Bandung
  9. Universitas Pendidikan Indonesia / Bandung
  10. Universitas Negeri Yogyakarta / Yogyakarta
  11. Institut Pertanian Bogor / Bogor
  12. Universitas Gunadarma / Jakarta
  13. Universitas Lampung /Bandar Lampung
  14. Universitas Sumatera Utara / Medan
  15. Universitas Bina Nusantara / Jakarta
  16. Universitas Mercu Buana / Jakarta
  17. Institut Teknologi Sepuluh Nopember /Surabaya
  18. Universitas Negeri Semarang / Semarang
  19. Universitas Udayana / Bali
  20. Universitas Muhammadiyah Yogyakarta / Yogyakarta
  21. Universitas Islam Indonesia / Yogyakarta
  22. Universitas Negeri Malang / Malang
  23. Universitas Trisakti / Jakarta
  24. Universitas Sriwijaya / Palembang
  25. Universitas Muhammadiyah Malang / Malang
  26. Universitas Hasanuddin / Makassar
  27. Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta / Yogyakarta
  28. Universitas Jember / Jember
  29. Universitas Ahmad Dahlan / Yogyakarta
  30. Universitas Kristen Petra / Surabaya
Baca Juga  KOLEP, Kompor Listrik Portable

Sumber : 4icu.org

admin

UNY COMMUNITY - Komunitas Mahasiswa dan Alumni UNY - kirim artikel menarik kalian ke redaksi@unycommunity.com, syarat dan ketentuan baca  Disini 

Related Articles

Back to top button
X